Ilmu Teknologi dan Pengetahuan Lingkungan
Ilmu Teknologi dan Pengetahuan Lingkungan A. Keberlanjutan Pembangunan Keberlanjutan dalam segi aspek Pembangunan sangat penting untuk dilakukan karena Pembangunan yang dilakukan secara kontinyu atau berkesinambungan akan memberikan keuntungan bagi Negara. salah satu keuntungan yang didapat yaitu akan mendapatkan perhatian dari rekan / mitra kerja baru baik dari BUMS (Badan Uaha Milik Swasta), maupun dari negara tetangga, sehingga ekonomi negara akan terus berkembang menuju ke arah yang positif. Pembangunan yang dilakukan bukan hanya dari permasalahan di suatu tempat tetapi harus secara keseluruhan agar dampak baik dari hasil Pembangunan tersebut dapat dirasakan oleh seluruh masyarakat. pembangunan berkelanjutan tidak hanya dari segi ekonomi saja tetapi juga mencakup kebijakan: · pembangunan sosial d...